Apa Itu Akuntansi ?

Dasar Akuntansi : (1) Apa itu Akuntansi?

Posted by asro pada 2 Mei 2011

PENGERTIAN AKUNTANSI. Banyak ahli yang mendefinisikan akuntansi, salah satunya adalah seperti yang dikutip dalam buku “Akutansi itu ternyata Logis dan Mudah”, edisi kedua yang ditulis oleh Dr. Sony Warsono, Arif Darmawan SE dan M. Arsyadi Ridha SE yang menjadi sumber utama tulisan berseri ini, sebagai berikut : Akutansi (accountancy) adalah proses sistematis untuk mengolah transaksi menjadi informasi keuangan yang bermanfaat bagi para penggunanya. Continue reading